Aktif menyosialisasikan pentingnya pemadanan NPWP-NIK dan pelaporan SPT Tahunan Orang Pribadi secara daring dan luring, Kantor Pelayanan, Penyuluhan, dan Konsultasi Perpajakan (KP2KP) Nunukan dipenuhi sejumlah anggota Polri yang membutuhkan asistensi mengenai pemadanan NIK menjadi NPWP juga sekaligus pelaporan SPT Tahunan di Kab. Nunukan (Rabu, 22/2).

Petugas KP2KP Nunukan tidak lupa juga untuk tetap menyosialisasikan segala kewajiban dan hak yang dimiliki sebagai wajib pajak Polri.

Pewarta: Trisha Aurel Carissa
Kontributor Foto: Trisha Aurel Carissa
Editor: Mohamad Ari Purnomo Aji